Download Article Berjudul 18 Darurat Guru Kejuruan Di Smk
Article ini ditulis atau dipublikasikan oleh Khurniawan, Arie Wibowo and Erda, Gustriza (2019) 18 darurat guru kejuruan di SMK. Vocational Educational Policy, White Paper Volume 1 No. 18 Tahun 2019, 1 (24). pp. 3-24. ISSN 2685-5739 pada tahun 2019
- Judul Article: 18 Darurat Guru Kejuruan Di Smk
- Jenis file: Article
- Dalam Divisi: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah , Direktorat Pembinaan SMK
- Diupload pada tanggal: 07 Jan 2020 08:24
- Terakhir Update pada tanggal: 07 Jan 2020 08:24
Abstract Buku
Berbicara tentang masih kurang kualitas pendidikan di Indonesia maka tak lepas dari tersedianya guru yang cukup dan profesional&kompeten. Guru merupakan unsur yang paling penting dalam proses pendidikan. Tanpa adanya guru, pendidikan hanya akan menjadi slogan dan pencitraan karena segala bentuk kebijakan dalam sektor pendidikan pada akhirnya yang akan menentukan tercapainya tujuan pendidikan adalah guru. Guru menjadi titik sentral dan awal dari semua pembangunan pendidikan yang berimbas pada pembangunan Sumber Daya Manusia Indonesia sebagai tema pembanguan RPJMN tahun 2020-2024. Revitalisasi SMK yang merupakan salah satu cara dalam pembangunan sumber daya manusia menghadapi kendala terkait ketersediaan guru kejuruan di sekolah, sehingga membutuhkan perhatian dan aksi nyata dari semua pihak.
Jika menemukan link download 18 Darurat Guru Kejuruan Di Smk yang mati/tidak berfungsi, silahkan tulis di kolom komentar, kami akan memperbaikinya. Terimakasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar