Jumat, 10 Juli 2020

Kajian Nilai Geguritan Cupak Gerantang

Naryana, Ida Bagus Udara and Mayun, Ida Bagus and Rupa, I Wayan (1991) Kajian nilai Geguritan Cupak Gerantang. Documentation. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta.

Download Monograph (Documentation) Berjudul Kajian Nilai Geguritan Cupak Gerantang

Monograph (Documentation) ini ditulis atau dipublikasikan oleh Naryana, Ida Bagus Udara and Mayun, Ida Bagus and Rupa, I Wayan (1991) Kajian nilai Geguritan Cupak Gerantang. Documentation. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta. pada tahun 1991
  • Judul Monograph (Documentation): Kajian Nilai Geguritan Cupak Gerantang
  • Jenis file: Monograph (Documentation)
  • Dalam Divisi: Direktorat Jenderal Kebudayaan , Direktorat Sejarah
  • Diupload pada tanggal: 23 Oct 2018 23:43
  • Terakhir Update pada tanggal: 23 Oct 2018 23:43

Abstract Buku

Di Bali naskah kuna masih memilid fungsi kulturaldalam masyarakat di samping mengandung berbagai bahanketerangan tentang kehidupan sosial budaya masyarakat di masa lampau yang juga mendung ide-ide, gagasan utama, berbagai pengetahuan tentang alam semesta menurut persepsi budaya masyarakat yang betsangkutan, ajaran moral. filsafat, keagamaan dan unsur-unsur lain yang mendukung nllai-nilai luhur. Ini menandakan sastra Bali tradisional sebagai bagian dari warisan budaya lama perlu dikaji, baik untuk kepentingan ilmu sastra maupun meningkatkan pengetahuan apresiasi masyarakat terhadap sastra Bali, Dengan meningkatnya pengetahuan dan apresiasi masyarakat terhadap sastra Bali, berarti nilai yang terkandung di dalamnya dapat dihayati dengan baik dan mendalam.Geguritan Cupak Cerantang merupakan salah satu bukti bagi masyarakat Bali karena geguritan ini cukup populer di· kalangan pecinta sastra BalL di sampfag geguritan yang lainnya seperti : Geguritan Jayaprana, Sampik; Pakangraras, PanjiSemerang, Cilinaya, Basur, Tamtam, Bagus Diarsa, Bagus Umbara, Bagus Turunan, Megantaka, dan yang lainnya .

DOWNLOAD

Jika menemukan link download Kajian Nilai Geguritan Cupak Gerantang yang mati/tidak berfungsi, silahkan tulis di kolom komentar, kami akan memperbaikinya. Terimakasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

RepoDikbud

Buku-buku Digital tentang Dunia Pendidikan yang dapat Anda download secara GRATIS.




Contact Us

Nama

Email *

Pesan *