Download Buku Berjudul Teknologi Dalam Arkeologi
Buku ini ditulis atau dipublikasikan oleh Simatupang, Defri Elias and Hidayati, Dyah and Christyawaty, Eni and Soedewo, Ery and Wiradnyana, Ketut and Susilowati, Nenggih (2011) Teknologi Dalam Arkeologi. Balai Arkeologi Sumatera Utara, Medan. ISBN ISBN 978-979-98772-7-7 pada tahun 2011
- Judul Buku: Teknologi Dalam Arkeologi
- Jenis file: Buku
- Dalam Divisi: Badan Penelitian dan Pengembangan , Pusat Penelitian Arkeologi Nasional , BALAR Sumatera Utara
- Diupload pada tanggal: 15 Oct 2018 20:08
- Terakhir Update pada tanggal: 15 Oct 2018 20:08
Abstract Buku
Pada penerbitan kali ini kita berbicara tentang teknologi dalam kajian arkeologi.Sejak masa prasejarah manusia menunjukkan kemampuan dalammemanfaatkan bahan-bahan yang disediakan oleh alam. Awalnya segalaperalatan untuk menunjang kehidupan manusia dibuat dengan sederhanasekedar memenuhi tujuan penggunaannya seperti kapak batu untuk berburu.Teknologi manusia pada tingkat awal mengutamakan segi praktis, makin lamamakin meningkat sehingga bentuknya makin sempurna. Peralatan yang dibuatjuga semakin variatif untuk menunjang kehidupan sehari-hari. Tidak hanyasenjata untuk berburu saja yang diciptakan, tetapi juga peralatan lain sepertipakaian dari kulit kayu, anyam-anyaman, serta tembikar untuk memasak danmenyimpan makanan. Ketika manusia sudah mengenal logam sebagai bahan,maka berbagai peralatan juga diciptakannya untuk menunjang kehidupannya,tidak hanya peralatan yang berfungsi praktis tetapi juga peralatan yangberfungsi sakral. Berbagai peralatan untuk sarana upacara religi dan perhiasanjuga dibuat dengan bahan logam seperti perunggu dan emas.
Jika menemukan link download Teknologi Dalam Arkeologi yang mati/tidak berfungsi, silahkan tulis di kolom komentar, kami akan memperbaikinya. Terimakasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar