Download Buku Berjudul Kemaritiman Nusantara
Buku ini ditulis atau dipublikasikan oleh Setiawan, Taufiqurrahman and Sugiyanto, Bambang and Tolla, Marlin and Noerwidi, Sofwan and Tjahjono, Baskoro Daru and Indradjaja, Agustijanto and Priswanto, Hery and Wibowo, Hari and Novita, Aryandini and Utami, Luh Suwita and Juliawati, Ni Putu Eka and Harkantiningsih, Naniek and Inagurasi, Libra Hari and Handoko, Wuri and Ririmasse, Marlon and Wattimena, Lucas and Hartatik, Hartatik (2017) Kemaritiman Nusantara. Pusat Penelitian Arkeologi Nasional, Jakarta, 01-280. ISBN 9786024335472 pada tahun 2017
- Judul Buku: Kemaritiman Nusantara
- Jenis file: Buku
- Dalam Divisi: Badan Penelitian dan Pengembangan , Pusat Penelitian Arkeologi Nasional
- Diupload pada tanggal: 21 Nov 2018 03:02
- Terakhir Update pada tanggal: 21 Nov 2018 03:02
Abstract Buku
Buku Kemaritiman Nusantara ini berisi tulisan tentang aktivitas masyarakat Nusantara yang mencerminkan adanya hubungan yang erat antar kelompok masyarakat di Nusantara dengan lingkungan bahari. Berbagai temuan arkeologis yangterkumpul di dalam buku ini memperlihatkan bagaimana peradaban yang tumbuh di Nusantara tidak bisa dilepaskan dari kehidupan bahari yang melingkupinya. Seperti halnya relief kapal yang ditemukan di Candi Borobudur yang mencerminkan kemampuan masyarakat Jawa kuno dalam mengarungi samudera luas. Kapal tersebut merupakan angkutan besar yang membawa pengaruh Indonesia jauh mengarungi Samudera Hindia selama berabad-abad.
Jika menemukan link download Kemaritiman Nusantara yang mati/tidak berfungsi, silahkan tulis di kolom komentar, kami akan memperbaikinya. Terimakasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar